Bumi21 – Superstar Real Madrid, Cristiano Ronaldo kembali menunjukkan kualitasnya sebagai salah satu pesepakbola terbaik yang pernah ada. Cristiano Ronaldo menjadi pahlawan kemenangan Portugal atas Andora setelah menang dengan 6-0 pada babak kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa di Estadio Municipal de Aveiro pada Sabtu(8/10/2016).
Pemain yang berusia 31 tahun ini mencetak gol pada menit ke dua, empat, 47 dan 68. Ronaldo membukukan rekor baru sebagai pemain dengan hat-trick terbanyak bagi Portugal melewati catatan striker legendaris Portugal, Pedro Pauleta yang melakukan tiga kali hat-trick. Sejak membela Timnas Portugal pada 2003, Ronaldo sudah mengoleksi 65 gol.
Sikap gesit dan lincahnya membuat pertahanan Andorra kalang kabut dan sampai harus menerima dua kartu merah.
Dengan kondisi fisiknya yang masih tampak prima meskipun telah memasuki tahap akhir dalam perjalanan kariernya, rekor apalagi yang mampu dipecahkan Ronaldo?
Berikut hasil lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa, Jumat (7/10/2016) :
Grup A |
||
Perancis (Kevin Gameiro 23’, 59’, Dimitri Payet 26’, Antoine Griezmann 38’ ) |
4 – 1 |
Bulgaria (Mihail Aleksandrov 6’ [pen]) |
Luxemburg |
0 – 1 |
Swedia ( Mikael Lustig 58’) |
Belanda (Quincy Promes 15’, 31’, Davy Klaassen 56’. Vincent Janssen 64’) |
4 – 1 |
Belarus (Aleksey Rios 46’) |
Grup B |
||
Hungaria (Adam Szalai 53’, 71’) |
2 – 3 |
Swiss (Haris Seferovic 51’, Ricardo Rodriguez 67’, Valentin Stocker 90’) |
Latvia |
0 – 2 |
Kepulauan Faroe (Sonni Nattestad 19’, Joan Simun Edmundsson 70’) |
Portugal (Cristiano Ronaldo 2’, 4’, 47’, 68’, Joao Cancelo 44’, Andre Silva 86’) |
6 – 0 |
Andorra |
Grup H |
||
Belgia (Emir Spahic 26’[bd], Eden Hazard 29’, Toby Alderweireld 60’, Romelu Lukaku 79’) |
4 – 0 |
Bosnia-Herzegovina |
Estonia (Mattias Kaeit 47’, 70’, Konstantin Vassiljev 52’, Sergei Mosnikov 88’) |
4 – 0 |
Gibraltar |
Yunani (Konstantinos Mitroglou 12’, Petros Mantalos 42’) |
2 – 0 |
Cyprus |
Salam hangat,
Bumi21.com
Agen bola terpercaya, Situs judi bola online terpercaya, casino online, poker online.